NU dan Tradisi Pesantren
Refleksi Harlah ke-95 Nahdlatul Ulama
Hari-hari ini kita menyaksikan ramalan almarhum Cak Nur (Nurcholis Madjid) yang terbukti: pasca tahun 2000 NU akan panen kelas menengah intelektual baru. Sudah tidak aneh lagi mendapati orang NU dan geliat ke-NU-an di kampus-kampus umum non-agama di dalam negeri…